Badan Pusat StatistikBadan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik

Kajian Delineasi Wilayah Metropolitan Patungraya Agung dan Banjarbakula Menggunakan MSA MPD

Kajian Delineasi Wilayah Metropolitan Patungraya Agung dan Banjarbakula Menggunakan MSA MPD
Nomor Katalog : 1306050
Nomor Publikasi : 03100.2206
ISSN/ISBN : -
Tanggal Rilis : 29 Juni 2022
Ukuran File : 16.46 MB

Abstraksi

Sebagai bentuk dukungan dalam pembuatan kebijakan pengembangan kawasan metropolitan, di tahun 2021 BPS melakukan studi Metropolitan Statistical Area (MSA) di Wilayah Metopolitan (WM) Patungraya Agung di Provinsi Sumatera Selatan dan WM Banjarbakula di Kalimantan Selatan. Salah satu kajian dalam MSA adalah MSA-Mobile Positioning Data (MSA MPD) yang menghasilkan informasi mengenai pola komuter, cakupan delineasi WM terpilih, dan ukuran akurasi dari metodologi yang digunakan. Kajian pemanfaatan MSA MPD ini dapat digunakan sebagai bahan evaluasi dan perbaikan metodologi pada masa mendatang, serta dapat dimanfaatkan oleh kementerian dan lembaga terkait dan para akademisi untuk keperluan riset dan pengambilan kebijakan pembangunan wilayah terkait
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik (BPS - Statistics Indonesia) Jl. Dr. Sutomo 6-8 Jakarta 10710 Indonesia

Telp (62-21) 3841195

3842508

3810291

Faks (62-21) 3857046

Mailbox : bpshq@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik