Badan Pusat StatistikBadan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik

Indeks Pembangunan Manusia 2019

Indeks Pembangunan Manusia 2019
Nomor Katalog : 4102002
Nomor Publikasi : 07310.2003
ISSN/ISBN : 2086-2369
Tanggal Rilis : 28 Agustus 2020
Ukuran File : 6.23 MB

Abstraksi

Pembangunan manusia merupkan proses perluasan pilihan manusia. Namun, pada semua level pembangunan, ada tiga pilihan yang paling mendasar yaitu untuk berumur panjang dan hidup sehat, untuk memperoleh pendidikan dan untuk memiliki akses terhadap sumber-sumber kubutuhan agar hidup secara layak. Indeks Pembangunan Manusia (IPM) merupakan indeks komposit yang mengukur pembangunan manusia berdasarkan empat indikator, yaitu umur harapan hidup saat lahir, harapan lama sekolah, rata-rata lama sekolah, dan pengeluaran per kapita. Selama periode 2018-2019, IPM Indonesia dan komponen pembentuknya mengalami kenaikan. Namun, disparitas antarwilayah masih menjadi masalah dalam pembangunan manusia. Pada tahun 2019, dimensi pendidikan memiliki kontribusi paling besar terhadap capaian IPM Indonesia. Sementara itu, monitoring terhadap kinerja setiap dimensi harus memperhatikan indikator input, proses, serta output lain. Hal ini dilakukan agar pembangunan manusia dapat mencapai tingkat yang optimal.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik (BPS - Statistics Indonesia) Jl. Dr. Sutomo 6-8 Jakarta 10710 Indonesia

Telp (62-21) 3841195

3842508

3810291

Faks (62-21) 3857046

Mailbox : bpshq@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik