Badan Pusat StatistikBadan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik

Harga Produsen Gabah Bulan Maret 2002

Harga Produsen Gabah Bulan Maret 2002
Tanggal Rilis : 1 April 2002
Ukuran File : 0.13 MB

Abstraksi

  • Dari 869 pemantauan harga gabah di 15 propinsi pada bulan Maret 2002, diperoleh data bahwa harga gabah terendah ditingkat petani sebesar Rp.900,-/kg dijumpai di Nusa Tenggara Barat dan Jawa Barat, sedangkan harga tertinggi Rp.2000,-/kg di temui di Kalimantan Tengah.
  • Di banding bulan sebelumnya, persentase harga gabah dibawah harga referensi pada bulan ini meningkat tajam, dan persentase gabah diluar kualitas juga cenderung menaik.
  • Harga rata -rata semua jenis kualitas gabah (GKG, GKS, GKP, dan Di Luar Kualitas) selama bulan Maret 2002 lebih rendah dibanding harga rata-rata bulan Januari dan Pebruari 2002. Hal ini disebabkan pada bulan Maret (dan bulan April ini) telah terjadi musim panen raya.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik (BPS - Statistics Indonesia) Jl. Dr. Sutomo 6-8 Jakarta 10710 Indonesia

Telp (62-21) 3841195

3842508

3810291

Faks (62-21) 3857046

Mailbox : bpshq@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik