Badan Pusat StatistikBadan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik

Profil Industri Mikro dan Kecil 2022

Profil Industri Mikro dan Kecil 2022
Nomor Katalog : 6104006
Nomor Publikasi : 05300.2317
ISSN/ISBN : 2745-6773
Tanggal Rilis : 27 Oktober 2023
Ukuran File : 6.36 MB

Abstraksi

Industri Mikro dan Kecil (IMK) merupakan bagian dari sektor industri manufaktur yang mempunyai sumbangan cukup signifikan dalam menciptakan lapangan pekerjaan dan pemerataan pendapatan. Survei Industri Mikro dan Kecil 2022 Tahunan bertujuan untuk mengetahui gambaran IMK di Indonesia yang dapat digunakan sebagai bahan perencanaan pembangunan ekonomi. Kegiatan ini dilaksanakan dengan menjaring usaha/perusahaan industri mikro dan kecil serta mencatat beberapa informasi terkait dinamika kelangsungan usaha/perusahaan. Mengingat bervariasinya kegiatan unit usaha/perusahaan, hal ini dilakukan untuk meningkatkan kontribusi khususnya industri mikro dan kecil dalam perekonomian nasional. Berbagai karakteristik IMK secara umum tersebar di seluruh pulau di Indonesia, usaha IMK lebih banyak menggunakan sumber daya alam lokal serta memiliki keterbatasan akses modal usaha dan merupakan jaring pengaman sosial yang ampuh dalam pemerataan pendapatan dan kesempatan berusaha serta penerapan teknologi yang sederhana.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik (BPS - Statistics Indonesia) Jl. Dr. Sutomo 6-8 Jakarta 10710 Indonesia

Telp (62-21) 3841195

3842508

3810291

Faks (62-21) 3857046

Mailbox : bpshq@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik