Badan Pusat StatistikBadan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik

Produksi Cabai Besar Tahun 2013 Naik 6,13 Persen Dibanding Tahun Sebelumnya

Produksi Cabai Besar Tahun 2013 Naik 6,13 Persen Dibanding Tahun Sebelumnya
Tanggal Rilis : 4 Agustus 2014
Ukuran File : 2.12 MB

Abstraksi

Produksi cabai besar segar dengan tangkai tahun 2013 sebesar 1,013 juta ton. Dibandingkan tahun 2012, terjadi kenaikan produksi sebesar 58,52 ribu ton (6,13 persen). Kenaikan ini disebabkan oleh kenaikan produktivitas sebesar 0,23 ton per hektar (2,90 persen) dan peningkatan luas panen sebesar 3,84 ribu hektar (3,19 persen) dibandingkan tahun 2012.

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik (BPS - Statistics Indonesia) Jl. Dr. Sutomo 6-8 Jakarta 10710 Indonesia

Telp (62-21) 3841195

3842508

3810291

Faks (62-21) 3857046

Mailbox : bpshq@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik